chop2.k15-k16_141213_promosi gizi-1.ppt

Post on 21-Jan-2016

181 Views

Category:

Documents

13 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Sri LestariNenni Dwi A Lubis

KONSEP PROMOSI KESEHATANKONSEP PROMOSI KESEHATAN

Secara defenisi istilah promosi kesehatan dalam ilmu kesehatan masyarakat (health promotion) mempunyai 2 pengertian :

Promosi berarti bagian dari tingkat pencegahan penyakit (peningkatan kesehatan)

Upaya memasarkan dan menyebarluaskan,mengenalkan atau menjual kesehatan

Lawrence Green (1984) Promosi kesehatan:segala bentuk

kombinasi pendidikan kesehatan dan intervensi yang tekait dengan ekonomi,politik dan organisasi yg dirancang untuk memudahkan perubahan perilaku dan lingkungan yang kondusif bagi kesehatan

MENGAPA PERLU MENGAPA PERLU PROMOSI PROMOSI KESEHATANKESEHATAN

FAKTOR-FAKTOR YANG FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEHATANMEMPENGARUHI KESEHATAN

HL.Blum : 1. Lingkungan2. Perilaku3. Pelayanan Kesehatan4. Herediter

Faktor-faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakatFaktor-faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan masyarakatmenurut H.L. Bloommenurut H.L. Bloom

KesehatanMasyarakat

Lingkungan

PelayananKesehatan

Genetik Perilaku

Lawrence Green (1980), Lawrence Green (1980), 3 faktor utama yg mempengaruhi perilaku3 faktor utama yg mempengaruhi perilaku

HUB PROMOSI KESEHATAN DG HUB PROMOSI KESEHATAN DG DETERMINAN PERILAKUDETERMINAN PERILAKU

Predisposing factors

Enabling factors

Reinforcing factors

Health Behavior

Health Promotion

DEFINISIDEFINISI

Kegiatan pendidikan yang dilakukan dengan cara menyebarkan pesan, menanamkan keyakinan, sehingga masyarakat tidak saja sadar, tahu dan mengerti, tetapi juga mau dan bisa melakukan suatu anjuran yang ada hubungannya dengan PERILAKU GIZI.

Tujuan PROMOSI Gizi :Tujuan PROMOSI Gizi :

1. Terbentuknya sikap positif terhadap gizi2. Terbentuknya pengetahuan tentang gizi3. Adanya motivasi untuk mengetahui lebih

lanjut tentang hal-hal yang berkaitan dengan gizi

4. Terjadinya perubahan perilaku yang lebih baik

SasaranSasaran

1. Individu,2. Keluarga, 3. Kelompok (Bumil, anak sekolah, lansia,

buteki) 4. Masyarakat.

.

1. Rumah sakit, 2. Klinik, 3. Puskesmas, 4. Posyandu, keluarga5. Binaan dan masyarakat

binaan6. Sekolah7. dll

Tempat promosi

MetodeMetode

CeramahDiskusiKonsultasiCurah PendapatBermain peran

Materi/pesanMateri/pesan

1. Disesuaikan dengan kebutuhan dari sasaran (individu, keluarga, kelompok dan masyarakat) sehingga dirasakan langsung manfaatnya.

2. Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti,

3. Metode menarik perhatian sasaran

FOKUS PROMOSI FOKUS PROMOSI

Contoh Promosi Gizi Contoh Promosi Gizi SeimbangSeimbang

Malaysia

AustraliaAustralia

Gizi seimbang versi AmerikaGizi seimbang versi Amerika

Versi IndonesiaVersi Indonesia

TUGAS INDIVIDUTUGAS INDIVIDU

Buatlah Materi Penyuluhan/promosi GIZI

1. Bentuk :Power point (≥ 20 hal)2. Tentukan sasaran penyuluhan (anak

sekolah/Ibu hamil/remaja/ dll)

Topik penyuluhanTopik penyuluhan: :

a. Pentingnya sarapan pagib. Pentingnya makan sayur dan buahc. Pilih jajanan sehat d. Pola makan seimbange. Pilih minuman sehatf. Kurangi gula dan garamg. Makanan sehat ibu hamilh. Makanan sehat ibu menyusuii. dll

Kapan dikumpulkan ?Kapan dikumpulkan ?

Hari Kamis, 19 Desember 2013Dalam bentuk : printedDi MEU : Ibu Tari/ Kak Eli Bag GIZI : Ibu Neni

TerimakasihTerimakasih

top related