atmosfir

Post on 22-Jun-2015

1.410 Views

Category:

Education

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

ATMOSPHERE

• adalah lapisan gas yang melingkupi sebuah planet, termasuk bumi, dari permukaan planet tersebut sampai jauh di luar angkasa.

KANDUNGAN ATMOSFIR

• Atmosfer Bumi terdiri atas nitrogen (78.17%) dan oksigen (20.97%), dengan sedikit argon (0.9%), karbondioksida (variabel, tetapi sekitar 0.0357%), uap air, dan gas lainnya. Atmosfer melindungi kehidupan di bumi dengan menyerap radiasi sinar ultraviolet dari Matahari dan mengurangi suhu ekstrem di antara siang dan malam.

Susunan gas atmosfer

OKSIGEN

• SANGAT DIBUTUHKAN MAKHLUK HIDUP UNTUK BERNAFAS• DIMANFAATKAN DALAM BIDANG

INDUSTRI DAN KESEHATAN YANG DIKEMAS DALAM BENTUK TABUNG GAS

KARBON DIOKSIDA

• BERFUNGSI UNTUK MENYERAP RADIASI PANAS MATAHARI

UAP AIR

• JUMLAHNYA SELALU BERUBAH-UBAH KARENA PENGUAPAN YANG TERJADI DI MUKA BUMI.• SEMAKIN BESAR KANDUNGAN UAP

AIRNYA MAKA SEMAKIN BESAR PULA KEMUNGKINAN UNTUK TURUN HUJAN

NITROGEN

• SANGAT PENTING UNTUK PERTUMBUHAN TANAMAN.• KEKURANGAN ZAT INI DALAM

TANAH DAPAT MENYEBABKAN PERTUMBUHAN TANAMAN TERGANGGU

NEON DAN ARGON

• DIGUNAKAN UNTUK MENGISI BOLA LAMPU LISTRIK.• BOLA LAMPU YANG DIISI NEON

AKAN BERWARNA JINGGA • SEDANGKAN YANG DIISI DENGAN

ARGON AKAN MEMANCARKAN WARNA MERAH

OZON

• DAPAT MEMATIKAN BAKTERI YANG ADA DALAM AIR, SEHINGGA BANYAK DIGUNAKAN UNTUK INDUSTRI AIR MINERAL• SELAIN ITU BERFUNGSI UNTUK

PELINDUNG PERMUKAAN BUMI DARI RADIASI SINAR ULTRAVIOLET

HELIUM

•MERUPAKAN GAS YANG SANGAT RINGAN DAN BANYAK DIMANFAATKAN UNTUK MENGISI BALON UDARA

SIFAT ATMOSFER

• TIDAK BERWARNA, TIDAK BERBAU, DAN TIDAK DAPAT DIRASAKAN KECUALI DALAM BENTUK GAS

• DINAMIS DAN ELASTIS, DAPAT MENGEMBANG DAN MENYUSUT, BERGERAK DAN BERPUTAR

• TRANSPARAN DALAM BENTUK RADIASI• MEMILIKI MASA DAN MENIMBULKAN

TEKANAN

• Troposfer• Lapisan ini berada pada level yang terendah,

campuran gasnya paling ideal untuk menopang kehidupan di bumi

• Di lapisan ini setiap 100 m temperaturnya turun 0,6oC (derajat celcius).

• Pada lapisan ini terjadi peristiwa cuaca seperti hujan, angin, musim salju, kemarau, dan sebagainya

• Di antara stratosfer dan troposfer terdapat lapisan yang disebut lapisan Tropopause

• Stratosfer• terletak di atas troposphere sampai ketinggian

50 km,• Di lapisan ini terdapat lapisan ozon yang

berfungsi sebagai pelindung bumi dari pancaran sinar ultra violet berlebih dari matahari

• Pada lapisan ini angin yang sangat kencang terjadi dengan pola aliran yang tertentu. Lapisan ini juga merupakan tempat terbangnya pesawat.

• Temperatur pada lapisan ini naik 55oC . Penanda akhir dari lapisan ini adalah stratopause

• Mesosfer• terletak di atas stratosfer pada ketinggian 50-

75 km. Di lapisan ini sebagian meteorid terbakar

• Suhu serendah ini memungkinkan terjadi awan noctilucent, yang terbentuk dari kristal es

• Batas yang menandakan berakhirnya lapisan ini adalah mesopause.

• Termosfer • terletak di atas mesosfer dengan ketinggian sekitar

75 km sampai pada ketinggian sekitar 650 km. Temperatur di lapisan ini kembali naik hingga sekitar 1.010oC.

• Dinamai termosfer karena terjadi kenaikan temperatur yang cukup tinggi pada lapisan ini yaitu sekitar 19820C.

• Perubahan ini terjadi karena serapan radiasi sinar ultra violet. Radiasi ini menyebabkan reaksi kimia sehingga membentuk lapisan bermuatan listrik yang dikenal dengan nama ionosfer, yang dapat memantulkan gelombang radio.

Ionosfer• Lapisan ionosfer yang terbentuk akibat reaksi

kimia ini juga merupakan lapisan pelindung bumi dari batu meteor yang berasal dari luar angkasa karena ditarik oleh gravitasi bumi. Pada lapisan ionosfer ini, batu meteor terbakar dan terurai. Jika ukurannya sangat besar dan tidak habis terbakar di lapisan udara ionosfer ini, maka akan jatuh sampai ke permukaan bumi yang disebut Meteorit.

• Fenomena aurora yang dikenal juga dengan cahaya utara atau cahaya selatan terjadi pada lapisan ini.

• Eksosfer

• terletak di atas lapisan termosfer dan merupakan lapisan paling atas dari atmosfer sampai pada ketinggian yang tidak diketahui. Oleh karena itu, tidak ada batas yang jelas antara eksosfer dan luar angkasa.

MANFAAT ATMOSFER• MENJAGA AGAR SUHU BUMI TETAP

HANGAT• MELINDUNGI BUMI DARI SERANGAN

METEOR• MELINDUNGI MAKHLUK BUMI DARI

SINAR ULTRAVIOLET• DAPAT MEMANTULKAN GELOMBANG• UNTUK BERNAFAS MAKHLUK HIDUP

top related